Senin, 19 November 2012

Pengkabelan Jaringan Komputer (Cross dan Straight)

    untuk seorang teknisi jaringan, pengkabelan dengan kabel UTP harus sangat wajib dikuasai. Tutorial singkat ini sangat cocok bagi kawan-kawan SMK semua yang sedang belajar hususnya jurusan TKJ (Teknik Komputer Jaringan).

Perkakas yang perlu (harus) disediakan :
1. Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair)
Kabel UTP adalah kabel khusus buat transmisi data. UTP singkatan dari “Unshielded Twisted Pair”. Disebut unshielded karena kurang tahan terhadap interferensi elektromagnetik. Dan disebut twisted pair karena di dalamnya terdapat pasangan kabel yang disusun spiral alias saling berlilitan.






2. Konektor RJ-45

Konektor ini berfungsi untuk menghubungkan antara kabel UTP dengan LAN Card.










3. Crimp Tool 

Merupakan tang husus untuk memasang konektor ke kabel. Berfungsi untuk ‘mematikan’ atau ‘menanam’ konektor ke kabel UTP. Jadi sekali sudah di ‘tang’, maka sudah tidak bisa dicopot lagi konektornya.



   4. LAN Tester

Suatu alat yang memudahkan kita dalam pengecekan Kabel UTP yang telah terpasang Konektor RJ-45.














          Setelah semua peralatan (perkakas) telah disediakan, kita lanjut ke Proses Pengkabelan (Cross dan Straight ).Disebut tipe straight soalnya masing-masing kabel yang jumlahnya 8 itu berkorespondensi 1-1, langsung.  Untuk tipe Straight digunakan untuk menghubungkan device yang berbeda(CPU => HUB)
kita bahas ....

Cross 
Disebut tipe cross soalnya ada persilangan pada susunan kabelnya. Untuk tipe Cross untuk menghubungkan device yang sejenis (CPU => CPU, HUB => HUB).

 Straight
 Untuk tipe Straight digunakan untuk menghubungkan device yang berbeda(CPU => HUB). Dalam pemasangan kabel Straight, ujung kedua kabelnya disusun sama, seperti pada contoh gambar dibawah ini.
sekian tutor singkat dari Amang, Hatur nuhun.....
koment  bila ada yang ditanyakan....

Ditulis Oleh : AmAng's // 07.48.00
Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

 
Diberdayakan oleh Blogger.